Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2019

Fenomena yang terjadi dari perkembangan teknologi informasi

Gambar
MONETASI E-COMMERCE, TRANSPORTASI ONLINE, DAN MONETISASI MEDSOS Pada saat ini perkembangan teknologi telah masuk pada berbagai bidang kehidupan manusia, diantaranya pada proses jual beli, pemesanan, pemasaran, dan lainnya. Hal yang begitu signifikan adalah dengan semakin berkembangnya e-commerce, angkutan online, dan monetasi beberapa media sosial seperti youtube, instagram dan lainnya. Dengan bertambahnya pengguna mobile device (smart phone) dan bermunculannya berbagai aplikasi pada smart phone, meningkatkan pengguna smartphone untuk menggunakan aplikasi e-commerce, angkutan online, dan media sosial. Hal ini memberi keuntungan bagi kedua belah pihak, karena pada dasarnya aplikasi dibuat untuk memudahkan pengguna.  Namun, jika ditelaah lebih lanjut, pada saat ini belum ada aturan yang baku yang mengatur e-commerce, angkutan online, ataupun proses monetasi melalui media sosial. Hal ini awalnya tampak biasa saja, namun semakin berkembangnya aplikasi online tersebut ...